Mahasiswa Universitas Hamzanwadi Lakukan Student Mobility di MSU Malaysia
Malaysia - Mahasiswa Fakultas Kesehatan Universitas Hamzanwadi melakukan Student Mobility (mobilitas pelajar) dengan kampus tujuan Faculty of School Pharmacy Management and Science University (MSU) Malaysia. Student Mobility merupakan program yang memberikan peluang kepada mahasiswa untuk belajar di universitas lain, baik
SelengkapnyaUniversitas Hamzanwadi Melaksanakan MBKM di Attarkiah Islamiah Institute
02 November 2014 mahasiswa Hamzanwadi diterima oleh direktur manajer Attarkiah Islamiah insititute Mr. Paisan Toryib, selain itu hadir juga dalam kegiatan tersebut para guru dan manajemen Attarikiah Islamiah institute. Penerimaan yang langsung dihadiri pucuk pimpinan tertinggi Yayasan Attarkiah berlangsung di ruang rapat Yayasan. Dalam
SelengkapnyaPGPAUD Universitas Hamzanwadi, gelar Lokakarya Sistem Isyarat Bahasa Indonesia Anak Usia Dini
Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini pada hari Rabu, 3 Juli 2024 Melaksanakan kegiatan Lokakarya Sistem Isyarat Bahasa Indonesia Untuk Anak Usia Dini. Kegiatan ini dilaksanakan di ruang rapat Universitas Hamzanwadi yang dihadiri oleh Dosen Prodi PGPAUD, Manajemen di Lingkup Fakultas Ilmu Pendidikan. Kegiatan ini
SelengkapnyaDirektorat Kelembagaan Kemdikbud Monev PKKM Universitas Hamzanwadi
Selong - Direktorat Kelembagaan kementerian Pendidikan, Kebudayaan dan Riset dan Teknologi melaksanakan Monitoring Program Kompetisi Kampus Merdeka (PKKM) di Universitas Hamzanwadi selama 2 hari mulai Kamis, 28 September- Minggu, 1 Oktober 2023. Pelaksanaan monitoring yang dilakukan oleh Direktorat Kelembagaan Kemendikbudristek
SelengkapnyaImplementasikan PKKM, Universitas Hamzanwadi Kirim Mahasiswanya Belajar di IPT Jakarta
JAKARTA - Implementasi Program Kompetisi Kampus Merdeka (PK-KM) 2023, program studi Pariwisata Universitas Hamzanwadi kirim 10 mahasiswa untuk lakukan transfer kredit (pertukaran) di Institut Pariwisata Trisakti (IPT) Jakarta, Kamis (21/09/2023) Kedatangan mahasiswa disambut secara lansung Kaprodi S1 Pariwisata dan Bidang
Selengkapnya